Harry Kane Siap Tampil di Laga Wolverhampton Vs Tottenham

VIVA â€" Wolverhampton Wanderers vs Tottenham Hotspur akan jadi sajian pekan kedua Premier League musim ini. Kedua tim bentrok di Molineux Stadium, Minggu malam WIB 20 Agustus 2021.

Manajer Tottenham, Nuno Espirito Santo memberi sinyal pada pertandingan nanti Harry Kane kemungkinan bisa tampil. Karena dia sudah ikut dalam latihan tim.

Kane tidak tampil dalam laga Premier League Tottenham sebelumnya melawan Manchester City. Dia juga tak dibawa dalam pertandingan play-off Liga Konferensi Eropa menghadapi Pacos de Ferreira.

Related Posts

0 Response to "Harry Kane Siap Tampil di Laga Wolverhampton Vs Tottenham"

Post a Comment